Lowongan Kerja Staff Admin Maintenance/Engineeringdi Foodindo Dwivestamas, [REGION_NAME]

Lowongan Kerja Posisi Staff Admin Maintenance/Engineering di Foodindo Dwivestamas

DESKRIPSI LOWONGAN KERJA

Informasi Tambahan Lowongan Kerja

Tingkat Pekerjaan :
Kualifikasi :

Job Desc :

  • Membuat schedule maintenance yang bertugas dilapangan
  • Submit record harian tim maintenance 
  • Membuat dokumen purchase & request terkait pembelian parts maupun service
  • Memastikan dokumentasi seluruh data terkait maintenance tersusun secara rapih dan sistematis dengan menyimpan dokumen record preventive maintenance dan record berita acara serah terima perbaikan/ penggantian sparepart
  • Mendata kebutuhan, kedatangan dan ketersediaan sparepart 
  • Membantu memfollow up pembayaran maintenance maupun sparepart
  • Mengatur pengeluaran rutin teknisi
  • Menghitung dan melaporkan overtime dan reimbursement teknisi

Requirements :

  • Usia 20 – 30 tahun
  • Pendidikan min. SMK/D3/S1 
  • Memiliki pengalaman min. 1 tahun di bidang adminsitrasi engineering maintenance
  • Memiliki kemampuan administrasi yang baik (hard file/soft file)
  • Memiliki kemampuan yang baik menggunakan Ms. Office (Word, Excel, Power Point) dan AutoCAD
  • Dapat melakukan filling dokumen dengan baik dan benar
  • Aktif, loyal, dan berdedikasi tinggi terhadap perusahaan
  • Jujur, cekatan, teliti dan disiplin dalam bekerja
  • Mampu menganalisa dan memberikan solusi terkait aktivitas maintenance
  • Bersedia bekerja di kantor Cikarang Selatan

Pengalaman Kerja :
Jenis Pekerjaan : Full time
Spesialisasi Pekerjaan : Administrasi & Dukungan Perkantoran / 6251

Informasi perusahaan Pemberi Kerja, Foodindo Dwivestamas

Foodindo Dwivestamas

Informasi Tambahan Perusahaan Foodindo Dwivestamas

Ukuran Perusahaan :
Waktu Proses Lamaran :
Industri : Administrasi & Dukungan Perkantoran
Tunjangan dan Lain-lain :
Lokasi : Kabupaten Bekasi